Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2021

HUT ke-70 Humas Polri, Humas Polda Sulut Gelar Syukuran Sederhana.

Gambar
MANADO, Humas Polda Sulut – Humas Polri berulang tahun ke-70 yang jatuh pada tanggal 30 Oktober 2021. Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Humas Polri di Polda Sulut digelar secara sederhana di lobi lantai 1 Mapolda, ditandai dengan pemotongan tumpeng oleh Kabid Humas Polda Sulut Kombes Pol Jules Abraham Abast. Potongan tumpeng selanjutnya diserahkan kepada personel terlama yang bertugas di Bidang Humas Polda Sulut, yaitu Penata Supriyanto dan personel tertua AKBP Laurens Rondonuwu. “Kami mengucapkan puji syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa karena hari ini Humas Polri berulang tahun yang ke-70. Harapan ke depan tentunya kita akan semakin sinergis antara Humas Polri dengan rekan-rekan media dan akan semakin baik lagi ke depan,” ujar Kombes Pol Jules Abraham Abast. Kombes Pol Jules Abraham Abast juga berjanji ke depan akan terus memperbaiki pelayanan kepada masyarakat, khususnya memberikan pelayanan yang tercepat dan terdepan dalam merespons semua pertanyaan media.

Polda Sulut Tegaskan Info Pemerasan Terhadap Kapolsek Adalah Hoax.

Gambar
MANADO, Humas Polda Sulut – Polda Sulut angkat bicara atas beredarnya postingan di media sosial tentang dugaan pemerasan yang dilakukan AKP Renthauli Pardede terhadap para Kapolsek jajaran. Kapolda Sulut Irjen Pol Nana Sudjana melalui Kabid Humas Kombes Pol Jules Abraham Abast menegaskan, postingan tersebut adalah hoax. “Informasi tersebut hoax alias bohong,” tegas Kombes Pol Jules Abraham Abast, Minggu (24/10/2021) siang. Lanjutnya, Bidang Profesi dan Pengamanan (Propam) Polda Sulut telah melakukan permintaan keterangan terhadap kurang lebih 38 Kapolsek jajaran. “Dan semua menyatakan tidak pernah mengalami seperti apa yang tertuang dalam postingan tersebut. Sehingga tidak benar ada pemerasan yang dilakukan oleh AKP Renthauli Pardede,” jelas Kombes Pol Jules Abraham Abast.  Hasil penelusuran, tambahnya, informasi tersebut diposting di media sosial Facebook menggunakan akun palsu, dengan nama Mawar Hiram. “Kami berharap masyarakat untuk bijak dalam bermedia sosial, dan tidak

Satgassus Maleo Polda Sulut Unit 2. Berhasil mengamankan dua Residivis spesialis curanmor

Gambar
Mwmlsnews.blogspot.com- Satgassus Maleo Unit 2 Polda Sulut yang di pimpin Katim maleo Kompol Elia Maramis melalui Kanit 2 Maleo Ipda Trivo Darukramat, S.H, Minggu (10/10/2021) sekira pukul 11 Wita berhasil menangkap 2 ( dua) orang residivis spesialist pencurian kendaraan bermotor di 29 (dua puluh sembilan) TKP di Sulut. masing-masing berinisial NK alias Robot (30) warga Pakowa Lingkungan V Kecamatan Wanea Kota Manado dan RT alias Rido (29) warga Bumi Nyiur Lingkungan III Kecamatan Wanea Kota Manado. Kanit 2 Maleo Ipda Trivo Datukramat menjelaskan kepada media. " Tim Maleo Unit 2 mendapat informasi bahwa 2 (dua) residivis pencurian kendaraan bermotor roda 2 (dua) ini sedang dalam perjalanan ke Manado setelah melakukan transaksi penjualan hasil curian mereka di Kabupaten Mitra tepatnya di Desa Ratatotok. Tim pun langsung menghubungi Polsek Pineleng untuk memblokade jalan dan kedua tersangka berhasil ditangkap dijalan Trans Manado - Tomohon tepatnya di Desa Pineleng  Kec

Oknum guru sekolah menengah di Kecamatan Motoling, Kabupaten Minahasa Selatan (Minsel), kini telah memasuki tahap penyidikan pihak Kepolisian.

mwmlsnews.blogspot.com- HUMAS POLRES MINSEL- Sempat viral di media sosial (medsos), aksi tak terpuji oknum guru sekolah menengah di Kecamatan Motoling, Kabupaten Minahasa Selatan (Minsel), kini telah memasuki tahap penyidikan pihak Kepolisian dalam hal ini Polres Minsel. Hal tersebut dibenarkan Kasat Reskrim Polres Minsel AKP Rio Gumara, SIK; saat dikonfirmasi di ruang kerjanya, Selasa siang (12/10/2021). "Terduga pelaku berinisial MT, oknum guru sekolah menengah, sudah diinterogasi. Penyidik langsung kejar bola dengan melakukan pendalaman kasus dan korban akhirnya Meu buat laporan," ungkap AKP Rio. Lanjut dikatakan Kasat Reskrim, pihaknya saat ini masih terus melengkapi berkas perkara dalam rangkaian penyidikan. "Unit PPA saat ini masih terus melengkapi berkas penyidikan," tambah Kasat Reskrim. Adapun terduga pelaku MT diduga melanggar Undang-undang nomor 17 tahun 2016 tentang perlindungan anak, pasal 82 ayat (1), dengan ancaman hukuman 15 tahun pidana penjara. Dik

Di duga kuat akibat tersengat arus listrik, siswi kelas 3 SMP desa Ranoyapo meninggal.

Gambar
Minsel, -mwmlsnews.blogspot.com- Polsek Ranoyapo mendatangi TKP meninggalnya seorang siswi kelas 3 SMP diduga kuat akibat tersengat arus listrik dari stop kontak, di rumah keluarga Sembel-Masinambow, Desa Ranoiapo Jaga VIII, Kecamatan Ranoyapo, Kabupaten Minahasa Selatan (Minsel), Minggu (10/10/2021) malam. Korban diketahui berinisial VEA (15) warga Desa Poopo Barat Jaga II, Kecamatan Ranoyapo. Korban merupakan sepupu dari istri pemilik rumah, dan korban baru sekitar seminggu tinggal bersama keluarga tersebut, karena ibunya berada di Toli-toli, Sulawesi Tengah. Kronologi kejadian, sekitar pukul 21.30 WITA anak pemilik rumah, Winda Sembel sedang tidur di kamar kemudian mendengar teriakan. Saksi pun terbangun lalu keluar kamar dan mendapati korban telah tergeletak miring ke kanan di lantai ruang televisi. Saat itu saksi melihat tangan kiri korban memegang stop kontak yang biasa dipakai untuk men-charge handphone. Saksi lalu membaringkan tubuh dan menghadapkan wajah korban ke

Slamat jalan lerry,. Relawan pelopor kamtibmas.

Gambar
MW Maleo Lovers Berduka Terpulangnya Lery Relawan Pelopor Kamtibmas Telah meninggal dunia MW Maleo Lovers Leri Sondak alamat Kawangkoan Kinali Minahasa.  Terinformasi sedang pelatihan GADA... Pelatihan sicurity tempat Lota jumat 8 okt 2021.. . Penyebab kematian semntara dlm pelatihan Leri pusing dan di larikan ke rumah sakit bayangkara namun nyawa sudah tidak bisa tertolong...  Almarhum Lery jenasanya dari rumah sakit bayangkara menuju kawasan mega mas kemudian jenasa di bawah ke Kawangkoan kelurahan Kinali Minahasa. Perkumpulan Maesa'an Maleo Lovers Sulut turut berduka cita,almarhum Lery Sondakh dikenal bejiwa sosial aktif dalam organisasi keagamaan maupun organisasi sosial Ibadah Pemakaman bentuk kepedulian kehadiran Perkumpulan Maesa'an Waya Maleo Lovers Sulawesi Utara (MWMLS), almarhum Lerry Sondakh meninggal dunia pada Jumat (08/10/2021) Jenazah Lerry Sondakh di makamkan di kabupaten Minahasa Desa Kinali Satu lingjungan tiga, Kecamatan Kawangkoan. pada Minggu

Kodim 1309 dan Polresta Manado Panen Singkong Bersama, Jelang HUT Ke-76 TNI,

Gambar
Mwmlsnews.blogspot.com- Kodim, 1309 Manado dan Polresta Manado bersinergi untuk meningkatkan ketahanan pangan di masa pandemi Covid-19.  Mereka melakukan panen singkong bersama masyarakat. "Panen singkong ini adalah bentuk sinergitas Kodim 1309 Manado dan Polresta Manado yang didukung oleh Pemkot Manado,” kata Dandim 1309 Manado Kolonel, Inf YR Raja Sulung Purba, Kamis (30/09/2021).  Kegiatan panen singkong dilaksanakan di lahan Pemkot Manado yang berada di Kelurahan Buha, Kecamatan Mapanget, Kota Manado. Terlihat masyarakat begitu antusias dan senang mendapatkan singkong, terlebih kerja sama masyarakat, Babinsa dan Bhabinkamtibmas saat mencabut singkong, sinergitas di masa pandemi seolah menghilangkan masa sulit yang sementara dirasakan masyarakat. Masyarakat Buha mengaku sangat senang dengan adanya kegiatan panen singkong, terlebih di masa pandemi. Kodim 1309 Manado- Polresta Manado bersama Pemkot Manado sudah meringankan beban mereka dengan meningkatkan ketahanan pa

SATGASSUS MALEO POLDA SULUT MENGAMANKAN 1 (SATU) ORANG TERSANGKA PENGANIAYAAN YANG TERJADI DI KEL.SINGKIL DUA KEC.SINGKIL.

Gambar
SATGASSUS MALEO POLDA SULUT MENGAMANKAN 1 (SATU) ORANG TERSANGKA PENGANIAYAAN YANG TERJADI DI KEL.SINGKIL DUA KEC.SINGKIL KOTA MANADO . pada hari Sabtu tanggal 02 Oktober 2021 pukul 21.30 Wita, SATGASSUS MALEO yang Di pimpin Kanit 2 Maleo IPDA TRIVO DATUKRAMAT, S.H. Mengamankan 1 (Satu) orang Tersangka Penganiayaan yang terjadi di Kel.Singkil dua Kec.Singkil Kota Manado. Dasar Surat Perintah Nomor : Sprin/ 290 / III/ OPS.1./2021 2. Laporan Polisi Nomor : STPLP/ 94 / IX / 2021/ SULUT / RESTA MANADO/ SEK SINGKIL.  TERSANGKA FARLY GUNAWAN DAINTA Umur : 21 Tahun Pekerjaan Tiada, Alamat Kel.Maasing Lingkungan III Kec.Tuminting Kota Manado. Di amankan Timsus maleo Polda Sulut karna di duga telah melakukan penganiayaan terhadap KORBAN SURIYANTO POIYO 28 Tahun Pekerjaan Swasta Alamat Kel.Singkil dua Lk.V Kec.Singkil Kota Manado. dari kronologis kejadian Pada Hari Senin tanggal 27 September 2021 tepatnya di kel.Singkil Dua Lk.V Kec Singkil Kota Manado telah terjadi tindak pid

Oprasi Yustisi dan KRYD Polsek Tikala yang di pimpin langsung IPTU DIANA WORAN.

Gambar
Kegiatan Yustisi dan KRYD dalam rangka Pencegahan Penyebaran  Corona Virus Disease (Covid-19) di Wilayah Hukum Polsek Tikala Polresta Manado oleh petugas kepolisian berjumlah 7 org, Unsur Reskom 3 Personil. Maleo lover 3 Personil. yang dipimpin langsung Kanit Binmas Iptu Diana Woran selaku padal. Pada hari Sabtu tanggal 02 oktober 2021 pukul 21.00 wita sampai dengan 24.00 wita, Adapun giat yang dilaksanakan. Petugas Polsek Tikala memberikan himbauan 5 M kepada masyarakat untuk tetap mentaati protokol kesehatan, bagi Tempat usaha dan Masyarakat yang melanggar Protokol Covid 19 diberikan teguran lisan berupa pencabutan Ijin Usaha dan pengalungan papan pelanggar protokol Covid 19 kepada pelanggar protokol Covid 19 untuk tetap menerapkan Pola Hidup sehat & bersih, untuk lokasi sebagai berikut Kelurahan Dendengan Luar Kelurahan tikala Ares Kel. perkamil Kel. Banjer Seluruh kegiatan yang dilaksanakan berakhir pada pukul   24.00 Wita dalam keadaan

Tiga Pelaku Penganiayaan di Tanjung Batu Manado di amankan Polisi.

Gambar
MANADO, Humas Polda Sulut – Polisi mengamankan tiga pelaku penganiayaan di Tanjung Batu, Wanea, Manado, Sabtu (02/10/2021) dini hari. Para pelaku masing-masing berinisial LGM (20), MRL (16), dan MS (19), seluruhnya warga Tanjung Batu.  Ketiganya menganiaya Grimaldy Fairly Rakian (30) warga Sario Utara, pada Jum’at (01/10) sekitar pukul 23.30 WITA, di Tanjung Batu. Kabid Humas Polda Sulut Kombes Pol Jules Abraham Abast, mengatakan, awalnya LGM dan korban terlibat cekcok hingga terjadi perkelahian. “MRL dan MS kemudian ikut menganiaya korban. LGM mengambil pisau badik di dekat TKP lalu menikam korban sebanyak enam kali,” ujarnya, Sabtu (02/10) siang. Ketiga pelaku langsung melarikan diri. Sementara itu korban yang mengalami luka cukup parah dilarikan warga ke Rumah Sakit Bhayangkara Manado. Lanjut Kombes Pol Jules Abraham Abast, LGM ditangkap Tim Paniki dan Tim Macan Polresta Manado, di sekitar Jalan Sam Ratulangi Manado. Sedangkan MRL dan MS ditangkap Satgassus M